Sabtu, 14 September 2013

GIZI KULINER LANJUT


Vegetarian Foods
1.    Nasi Goreng Vegetarian
2.    Mie Tomat
3.    Bakwan Vegetarian
4.    Perkedel Tahu Bumbu Serai
5.    Tahu Tomat Jagung

Rindu


Aku tidak berencana untuk menemui lelaki itu lagi. Tapi siang ini aku baru saja bertemu dengannya. Dia lelaki itu. Lelaki yang selalu kembali menggelorakan rinduku. Dan aku rindu.

Rabu, 11 September 2013

Mama

Mama
Hari ini aku ingin memelukmu
Duduk manis bermanja dalam pelukmu
Seperti dulu saat yang kutahu hanya dirimu

Welcome September

Matahari dan bulan tidak akan berubah,
tapi manusia bisa saja berubah sesuai kehendak hatinya.
*spesial untuk seseorang yang baru saja berhijrah, selamat datang dan selamat berjuang ^_^

Jumat, 09 Agustus 2013

Selamat Idul Fitri 1433 H

Ucapan selamat idul firti 1433 H dari teman dan kerabat ^__^

Asslm wr wb
Menyambut hari yg fitri 1 syawal 1434 H. Kami sekeluarga dengan segala krendahan & Ketulusan Hati, Mengucapkan

Doaku

Doa kalbu tak bisa aku bendung 
Ya allah tolong hamba,
jadikan ujian ini sebagai penguat iman, memperteguh kesabaran,
mengangkat derajat sebagai hamba yang menerima ketetapan mu,
tentramkanlah hatiku yang gersang, hanya engkau yang tahu siapa aku, tetapkanlah seperti malam ini
sucikan diriku selama lamanya
amin ya rabb ^__^

JADWAL MATA KULIAH

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN MAKASSAR
JURUSAN GIZI
JADWAL MATA KULIAH  KELAS A SEMESTER 3
TAHUN PELAJARAN 2013 – 2013

Senin
07.30-12.00 Praktek Gizi Kuliner Lanjut
13.00-15.00 Statistik
Selasa
07.30-12.00 Praktek Gizi Dalam Daur Kehidupan (GDDK)
13.00-15.00 Pendidikan Konsulatasi Gizi dasar (PKGD)
15.00-16.00 Mikrobiologi Makanan

Rabu
07.00-09.30 Biokimia Gizi
09.30-11.30 Patologi Manusia Lanjut
13.00-14.00 Gizi Kuliner Lanjut
14.00-16.00 Penilaian Status Gizi  (PSG)

Kamis
07.30-12.00 praktek Mikrobiologi Makanan
13.00-16.00 Praktek Biokimia Gizi

Jum'at
07.30-12.00 Praktek Penilaian Status Gizi  (PSG)
13.00-14.00 Gizi Dalam Daur Kehidupan (GDDK)
14.00-16.00 Epidemiologi


Minggu, 23 Juni 2013

LEMBARAN BARU

aku kembali
Setelah berlari dalam waktu yang cukup lama
Setelah berziarah ke dunia baru yang memekakkan

Jumat, 14 Juni 2013

Kue mangkok


Bahan :
    Bahan biang :
•    ½ sdt ragi instan
•    50 ml air hangat
•    50 gram tepung beras
    Bahan sirup :
•    350 gram gula pasir
•    400 ml air kelapa muda
    Bahan tepung :
•    250 tepung beras
•    75 gram tepung sagu/tapioka
•    150 ml santan
Cara membuat :
1.    Campurkan bahan biang, aduk hingga rata, kemudian diamkan selama 15 menit.
2.    Rebus bahan sirup kemudian saring,  lalu dinginkan.
3.    Masukkan bahan tepung ke dalam biang sambil diuleni.
4.    Tambahkan bahan sirup yang telah didinginkan, aduk rata. Kemudian tepuk – tepuk selama 25 menit.
5.    Diamkan adonan selama 3 jam
6.    Panaskan cetakan kue yang telah diolesi minyak.
7.    Setelah panas, tuangkan adonan hingga penuh.
8.    Kukus selama 20 menit, angkat dan keluarkan dari cetakan setelah dingin.
9.    Sajikan.


Selasa, 28 Mei 2013

Es Tape


Bahan :
•    5 sdm tape ketan hijau
•    1 buah kelapa muda, ambil dagingnya
•    50 gr biji delima
•    Sirop rozen
•    Susu kental manis
•    Es serut atau es gepuk secukupnya.
Cara membuat :
•    Rebus biji delima sampai matang. Angkat dan siram  dengan air dingin
•    Taruh tape dalam gelas, kelapa muda, dan biji delima.
•    Beri es serut. Tuangkan susu kental manis dan sirup.




Sekoteng

Pict form here

Bahan :
•    1 potong roti tawar ( potong dadu)
•    2 sdm kacang hijau rebus
•    1 ons buah atap rebus ( kolang – kaling), potong memanjang.
•    2 sdm kacang tanah sangrai , di buang kulitnya
•    2 sdm tepung mutiara rebus
•    Susu kental manis secukupnya
Air manis :
•    Jahe dibersihkan lalu di bakar. Kemudian digeprek
•    Serai digeprek.
•    Semua bahan untuk air direbus lalu disaring.
•    Selagi masih panas, tuangkan air dalam beberapa mangkuk yang telah di isi dengan campuran bahan  - bahan.
•    Tambahkan susu kental manis sesuai selera.



Botok Udang


Bahan :
•    250 gram udang segar
•    1 butir telur ayam
•    ¼ butir kelapa setengah tua
•    Cabe rawit utuh
•    Daun kemangi
•    Daun pisang
Bumbu :
•    2 buah cabe merah
•    1 siung bawang putih
•    3 buah bawang merah
•    Garam dan asam sedikit. Dihaluskan.
Cara membuat :
•    Bersihkan udang dan buang kulitnya. Potong kecil – kecil.
•    Parut kelapa, campur dengan udang, bumbu dan tambahkan sedikit air asam.
•    Kocok telur sebentar, lalu campurkan campurkan dengan daun kemangi, 3 sdm adonan.
•    Letakkan 1-2 buah cabe rawit, bungkus seperti membungkus barongko. Lalu kukus sampai matang
•    Sebelum dihidangkan, panggang sebentar.




Tahu Isi



Bahan :
•    5 buah tahu. Potong dua menyerong
•    Isi : 100 gram daging cincang
  • ½ butir telur ayam
  • 1 batang daun bawang, iris tipis
Bumbu :
•    1 sdm bawang goreng
•    1 siung bawang putih
•    Merica bubuk
•    Garam secukupnya.
Cara membuat :
•    Dari bagian tahu yang serong dikeluarkan sedikit tahu sehingga terbentuk lekukan.
•    Campurkan tahu yang dikeluarkan tadi dengan bumbu yang telah dihaluskan, telur, daging cincang dan daun bawang.
•    Isikan campuran tadi ke dalam bagian tahu yang berlubang sampai terisi penuh
•    Goreng tahu sampai kuning. Hidangkan bersama sambal botol



Tahu Schotel


Bahan :
•    3 buah tahu besar untuk kulit
•    3 butir telur ayam
•    Isi :
  •  ½ ikat bayam
  • 100 gr udang, kupas bersih dan haluskan
  •  ½ pak soun, diseduh air panas
  • 2 batang daun prei diiris halus
  • 1 sdm tepung terigu
  • ½ air/ kaldu
  • Garam secukupnya
Cara membuat :
•    Untuk isi panaskan margarine, tumis bawang putih sampai kuning. Masukkan udang aduk sampai matang.
•    Masukkan daun prei dan bumbu lainnya, aduk sampai masak dan kentalkan dengan tepung terigu, lalu angkat.
•    Potong tahu setebal 1,5 cm dan letakkan di pyrex sampai menutupi alah pyrex. Letakkan isi lalu lembaran daun bayam di atasnya.
•    Tutup kembali bagian atasnya dengan tahu sehingga semua permukaan tertutup
•    Panaskan kukusan, kukus pyrex 15 menit. Lalu tuangkan telur yang telah dikocok lepas.
•    Lanjutkan mengukus hingga matang.



Sate Kerang


Bahan :
•    250 gram kerang kecil tanpa kulit
•    Minyak goreng untuk menumis
•    Tusuk sate
•    Tomat
•    Mentimun muda
Bumbu :
•    3 buah bawang merah
•    2 siung bawang putih
•    4 buah cabe merah di buang bijinya
•    4 buah cabe rawit atau sesuai selera
•    1 sdm kecap manis
•    1 ruas jari lengkuas, dimemarkan
•    2 lembar daun salam
•    1 sdt air asam
•    ¼ sdt gula pasir
•    ½ gelas air
•    Garam dan gula secukupnya
Cara membuat :
•    Rebus kerang sampai matang. Angkat kemudian tiriskan
•    Haluskan bumbu kecuali lengkuas dan daun salam.
•    Tumis sampai harum lalu masukkan air dan didihkan.
•    Masukkan kerang rebus dan masak terus hingga hingga agak kering
•    Tusuk dengan tusuk sate 4-5 biji kerang untuk setiap tusuk.
•    Bakar dengan api arang sambil sesekali dioleskan bumbu.
•    Sajikan bersama irisan tomat dan mentimun muda.



Sayur Bayam Kembang Tahu


Bahan :
•    1 gls kaldu
•    1 ikat bayam
•    1 lbr kembang tahu
•    1 batang daun prei, dipotong kecil
•    1 sdm tepung kanji
Bumbu :
•    4 buah bawang merah
•    2 siung bawang putih di iris halus
•    ½ ruas jari jahe, dimemarkan
•    Garam dan gula secukupnya
Cara membuat :
•    Kembang tahu direndam dengan air dingin , kemudian dipotong- potong,
•    Tumis bawang merah dan bawang putih sampai harum. Masukkan jahe, kembang tahu, air kaldu. Didihkan.
•    Masukkan bayam sebentar, tambahkan garam, gula,
•    Tambahkan tepung kanji yang telah di encerkan,
•    Angkat lalu hidangkan panas – panas.


Tumis kangkung pedas


Bahan :
  • 200 gr kangkung akar
  • 3 sdm minyak untuk menumis
  • 50 cc air
Bumbu :
•    1 cm lengkuas yang dimemarkan
•    1 lbr daun salam
•    Bumbu yang dihaluskan :
  • 3 bh bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • 3 buah cabe merah
  • 1 sdt terasi
  • 2 butir kemiri
  • 1 bh tomat
  • Gula dan garam secukupnya.
Cara membuat :
  • Panaskan minyak, tumis bumbu yang telah dihaluskan dan masukkan bumbu lain, tunggu sampai harum baunya.
  • Masukkan kangkung. Aduk hingga layu.
  • Tambahkan air dan tunggu sampai mendidih.
  • Angkat. Lalu hidangkan.



Lontong Ubi Kayu

Bahan :
•    1 kg singkong
•    Daun pisang
•    garam secukupnya
Cara membuat :
•    kupas singkong, cuci lalu parut
•    tambahkan garam, lalu bungku seperti membungkus lontong
•    kukus hingga matang dan sajikan bersama sayur labu siam, semur ayam, dan sambal teri kering.

Nasi Kuning


Bahan :
•    250 gr beras
•    375 cc santan
•    Kunyit, daun salam, sereh, air jeruk nipis, dan garam secukupnya
Cara membuat :
•    Cuci beras hingga bersih
•    Hangatkan santan, masukkan daun salam, sereh, air jeruk nipis, dan garam secukupnya.
•    Setelah santan hangat, masukkan beras, masak hingga santan meresap/ matang.
•    Kemudian kukus hingga matang.

Sabtu, 04 Mei 2013

Saya ingin teman membaca ini !

       Saya tidak pernah merebut siapapun, atau bahkan mengambil teman milik orang lain. Perlu teman ketahui, sejauh ini saya tidak pernah melarangnya berteman dengan siapapun atau bahkan untuk meninggalkan siapapun.

Dino Ooh Dino (3)

“ Nov, kamu dari mana saja ? seharian tidk masuk kelas “ tanya salsa.
Aku masih saja terbayang dengan ketakutan ku, akan ku simpan cerita ini sendiri agar tidak ada gosip mistis yang beredar, meskipun aku masih penasaran siapa yang membawaku ke UKS dan tega meninggalkanku sendirian.

Kepada Uni

Kutulis ini sebagai bagian dari intropeksi diriku, evaluasiku, sebagai permintaan maaf atas kesalahan dan sebagai permohonan pengampunan kepada sang pencipta atas segala kehilafan.

Kamis, 25 April 2013

Asa

Menghitung hari
Membayang rindu yang berkecamuk
Merangkak dalam liang penantian
Namun lelah
Tuk menggapai asa yang tak pasti

Roster UTS

ROSTER UJIAN TENGAH SEMESTER TINGKAT 1 SEMESTER 2
POLTEKKES KEMENKES MAKASSAR
JURUSAN GIZI
2013

Dino ooh Dino (2)

“ ahh, apa hari ini hanya aku yang terlambat ? “ tanyaku pada diri sendiri.
    Setengah jam sudah kulewati waktu hanya untuk membersihkan halaman ini, tapi tampaknya belum juga selesai. Aku putuskan untuk beristirahat sebentar di bawah pohon mangga yang rindang itu sebelum melanjutkan hukumanku.

Rabu, 24 April 2013

Dino Ooh Dino

Kriingg kringg kringg... bel sekolah membuyarkan tidur lelapku, kutengok jam waker yang masih duduk manis di meja belajarku, pukul  7.00, mataku membelalak memastikan jam waker ku tidak sedang rusak, aku terlonjak kaget setelah menyadari bahwa lima belas menit lagi pintu gerbang ditutup dan aku tidak ingin ibu Desi yang kolot itu memberiku  tugas menyapu halaman belakang  sekolah yang sedang bermusim gugur.

Minggu, 21 April 2013

Insiden Bulan April

Insiden Bulan April  - Teringat sebuah ungkapan “ kejahatan terjadi bukan hanya karena ada niat, tapi juga karena ada kesempatan
““ mas, mana uang kembalian saya ? katanya pada mas tukang bakso.
“ ehh dek, kamu belum bayar “ ucapnya setengah teriak.
“ sudah mas, uang saya pecahan 50 ribuan, jadi kembaliannya 46 ribu “ jelasnya ngotot tanpa rasa malu.

Sabtu, 20 April 2013

Nasehat Bapak

“Terima kasih pak” ucapku seraya menerima selembar kertas putih dari laki- laki paruh baya yang notabenenya seorang dosen sekaligus pegawai di bagian penilaian tempatku belajar. Sebut saja namanya Bapak Abdullah Thamrin, DCN, M.Kes
Tidak hanya selembar kertas misterius itu yang kuterima, sebuah ucapan selamat dan wejangan juga tidak lupa beliau berikan.

Selasa, 16 April 2013

You raise me up

When I am down and oh my soul, so weary
When troubles come and my heart, burdened be
Then I am still and wait here in the silence
Until you come and sit a while with me

You raise me up so I can stand on mountains
You raise me up to walk on stormy seas
I am strong when I am on your shoulders
You raise me up to more than I can be

You raise me up to more than I can be

Selasa, 26 Maret 2013

Let’s Talk About Friendship

persahabatan bagai kepompong
mengubah ulat menjadi kupu kupu

Senin, 25 Maret 2013

andai aku punya sayap

kita pernah bersama
melintasi jalan setapak

permen LOLLIPOP: teman sunyiku

permen LOLLIPOP: teman sunyiku: temanku dalam kesunyian adalah bayang - bayangmu adalah lentingan suaramu yang mengambang di sudut ruang kelas

teman sunyiku

temanku dalam kesunyian adalah bayang - bayangmu
adalah lentingan suaramu yang mengambang di sudut ruang

Minggu, 03 Maret 2013

complete

all is clear,
You have it all,
in comparison with me,
you are very lucky,

Tentang Rasa


Rasa ..
Relung hati yang bergejolak
Hati yang selalu bersenandung
Menyebutkan satu nama

untuk wanita ayah kupersembahkan

Roster Mata Kuliah

ROSTER MATA KULIAH
KELAS A SEMESTER II
POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MAKASSAR
JURUSAN GIZI
2013

Selasa, 05 Februari 2013

Tiada Kata Berpisah


Cinta kini kau pergi Sebelum dia mencintai aku
Begitu cepatnya dia berlalu

Kamis, 31 Januari 2013

Berserah


Kapankah pelangi datang setelah redanya hujan
Begitupun gelap malam, takkan tetap, takkan diam

Mereka – mereka



Selamat Belajar. Ucapan ini sepertinya menjadi sountrack hari – hari ku beberapa minggu ke depan. Yaa, tepat 28 Januari kemarin UAS Jurusan Gizi tahun 2012-2013 dimulai. Banyak hal yang telah ku lewati hingga hari ini. Copian, begadang, kurang tidur, sakit kepala, dan kantong kosong .

Kamis, 24 Januari 2013

Selamat Hari Gizi



Kegiatan hari ini adalah salah satu program kerja Himpunan Mahasiswa Jurusan Gizi Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Makassar ( HMJ Gizi Poltekkes Kemenkes Makassar).

aku, masih untuknya



aku merindukannya.
entah itu juni yang lalu ataupun juni mendatang.